Si Jago Merah Mengamuk di TPA Kenep

BEJI - Si jago merah mengamuk di areal tempat pembuangan akhir (TPA) Kenep, Kecamatan Beji, Kabupaten Pasuruan, tadi malam (18/8). Api berkobar mambakar tumpukan sampah di zona aktif TPA, yang letaknya sekitar 60 meter dari jalur tol Gempol-Bangil itu.
Informasi yang dihimpun Jawa Pos Radar Bromo menyebutkan, titik api ...
Tidak ada komentar: