Sempat Buron, Pedofilia Diringkus

BEJI - Apa yang dilakukan Wakris, 35, warga Kecamatan Beji, Kabupaten Pasuruan, sungguh keterlaluan. Ia tega “mengerjai” Bunga, 14, tetangganya. Tak hanya sekali, pelaku menodai korban hingga lima kali. Terakhir, kelakuan bejatnya dipergoki keluarga korban.
Kanit Reskrim Polsek Beji Iptu Yudi Prasetyo mengatakan, tersangka ditangkap Minggu (13/8) malam sekitar pukul 22.00. Ia ditangkap setelah petugas mendapatkan informasi kalau tersangka pulang setelah sebelumnya kabur.
“Te...
Tidak ada komentar: