Disenggol Bus, Pengendara Motor Tewas

Petugas Unit Laka Satlantas Polres Pasuruan saat melakukan olah TKP, kemarin.

KECELAKAAN maut  terjadi  di jalur Malang-Surabaya di  Kelurahan/Kecamatan Purwosari, kemarin pagi. Bus Tentrem N 7579 UG senggolan dengan motor Yamaha Vixion N 3889 TBN yang dikendarai Heri Santoso, 21,  warga Desa Kertosari, Kecamatan   Purwosari.

Kecelakaan yang terjadi sekitar pukul 06.00 itu, membuat Heri Santoso meregang nyawa di lokasi kejadian. Ia mengalami luka parah di kepalanya. Dari telinganya, keluar darah segar. Informasi yang dihimpun  menyebutkan, bus Tentre...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.