Pelajar SMA Garong 40 HP

Dibekuk Bersama Karyawan Swasta
PAITON - Kasus pembobolan sebuah konter handphone (HP) di Desa Sukodadi, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo, Kamis (10/8) lalu, akhirnya terungkap. Sabtu (19/8) lalu, jajaran Polsek Paiton membekuk dua pelakunya. Ternyata, salah satunya masih pelajar di sebuah SMA di Kecamatan Paiton.
Dua pelaku itu adalah Nurul Hasan, 19, warga Desa Alastengah, Kecamatan Paiton. Serta, seorang pelajar berinisial MDM, 17,...
Tidak ada komentar: