Sebut Agama Suci, Salat Pakai Bahasa Jawa

PROBOLINGGO - Mengaku sebagai penganut ajaran agama suci, sejumlah warga di Sumberkare, Kecamatan Wonomerto, Kabupaten Probolinggo, salat dalam bahasa Jawa. Mereka pun salat lima kali sehari.  Total ada 20 warga yang menganut ajaran ini.

Mereka terdiri atas empat rumah yang tinggal di satu pekarangan. Semuanya masih satu keluarga. Kemarin siang (23/02), deretan rumah ini tampak lengang. Hanya ada seorang ibu lanjut usia sedang mendengarkan siaran radio. Dia adalah Soraya, 60.

Dengan ramah, Soraya menerima wartawan koran ini di rumahnya. Dia pun bercerita banyak tentang keyakinan yang dianut keluarganya. Mereka tidak menyebut diri sebagai Islam. Namun,  sebagai penganut ajaran agama  suci. “Ini agama suci,” ujar Soraya saat menyebut keyakinannya  tersebut.

Meskipun tidak menyebut Islam, namun kegiatan ibadah yang dilakukan ajaran ini, mirip dengan k...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.