DPO Pemerkosa Ditangkap di Kalteng
MAYANGAN - Sirat, 45, warga Kecamatan Wonomerto, Kabupaten Probolinggo, akhirnya berhasil dibekuk jajaran Satreskrim Polres probolinggo Kota. Daftar Pencarian Orang (DPO) kasus pemerkosaan pada Pt, 12, salah satu siswi SMP di kecamatan setempat itu diamankan polisi di Desa Rimba Jaya, Kecamatan Sematu Jaya, Kabupaten Lamandau, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng).
Sirat yang melarikan diri usai kejadian itu, tertangkap pada Selasa (9/5) lalu sekitar pukul 17.00. Sirat baru sampai di Polres Probolinggo Kota, Kamis (1...
Tidak ada komentar: