Raskin Diduga Dialihkan Sepihak

WONOMERTO - Penyaluran beras miskin (raskin) di Desa Pohsangit Tengah, Kecamatan Wonomerto, Kabupaten Probolinggo, diduga dialihkan sepihak. Akibatnya, sekitar 96 warga miskin (gakin) yang memiliki Kartu Keluarga Sejahtera tak lagi mendapatkan jatah raskin, sejak awal tahun 2016.
Jatah raskin mereka diduga dialihkan pada warga lain yang dianggap lebih berhak. Warga menyebut, pengalihan itu menyalahi aturan. Sebab, pengalihan tidak pernah dibahas sebelumnya dalam musyawarah desa (musdes). Sementara keputusan desa se...
Tidak ada komentar: