6 Desa di Kecamatan Tiris Mulai Alami Kekeringan

KANIGARAN - Kabupaten Probolinggo masih belum bisa lepas dari bencana kekeringan saat musim kemarau. Tercatat ada 6 desa di Kecamatan Tiris yang mengalami kekeringan. Karenanya, BPBD setempat mulai melakukan droping air bersih ke desa yang mengalami bencana  kekeringan.

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Probolinggo Dwijoko Nurjayadi mengatakan, sejauh ini musim kemarau yang terjadi adalah kemarau basah. Yakni, 6 desa Kecamatan Tiris. Diantaranya, Desa Tulupari; Segaran; Tiris; Jangkang; Wedusan; dan Ranu Agung.

“Ada beberapa desa yang mulai  mengalami kekeringan air bersih.  Tetapi, bencana kekeringan tahun ini tidak separah tahun kemarin. Karena tahun ini kemarau basah, yang terkadang masih turun hujan,” katanya kepada Jawa Pos Radar Bromo, kemarin.

Joko–sapaan akrabnya–mengungkapkan, sesuai informasi dari prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, d...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.