Laka Probolinggo Tertinggi Se-Tapal Kuda

Korlantas RI menggelar pelatihan PPGD untuk mengantisipasi kecelakaan di Probolinggo yang angkanya tertinggi se-Tapal Kuda. Bahkan, termasuk salah satu yang tinggi di Jawa Timur. Warga Masih Takut Beri Pertolongan

MAYANGAN - Probolinggo termasuk daerah dengan tingkat kecelakaan tertinggi se-Tapal Kuda. Dan, menjadi salah satu daerah dengan jumlah kecelakaan  yang tinggi di Jawa Timur.  Menurut data Polres dan Polres  Probolinggo Kota, pada Januari-Agustus tahun 2017, angka  kecelakaan di Kabupaten/Kota Probolinggo mencapai 584 kejadian dengan 109 korban meninggal dunia.

Sementara korban luka berat 9 orang dan paling b...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.