Posisi Sekretaris KPU Kota Kosong

MAYANGAN - Per 1 Juli 2017, posisi Sekretaris KPU Kota Probolinggo Kosong. Sebab, Sekretaris KPU saat ini, Moch Jalal sudah pensiun. Ahmad Hudri, ketua KPU Kota Probolinggo membenarkan hal itu. “Per 1 Juli, Pak Jalal memang pensiun. Sampai posisi tersebut diisi pejabat definitif, maka sekretaris KPU untuk sementara diisi oleh Plt sekretaris,” terangnya.
Posisi Plt menuru...
Tidak ada komentar: