Jalan Curam, Avanza Hantam Motor

Lima Korban Luka-luka
PRIGEN - Sedikitnya lima orang mengalami luka-luka dalam kecelakaan lalu lintas, Sabtu (29/7), di jalan kabupaten jurusan Ledug–Dayurejo, Kelurahan Ledug, Kecamatan Prigen. Kecelakaan melibatkan mobil Toyota Avanza dan motor Honda Vario.
Kecelakaan terjadi pukul 20.00. Saat itu sebuah Avanza bernopol L 1566 YW melaju dari barat ke timur. Avanza disopiri Agus Didik Priyono, 46, warga Kedungdoro, Surabaya, dengan kecepatan sedang. Avanza berisi empat oran...
Tidak ada komentar: