Jemput Sekolah, Tewas Tertabrak Truk
Satu Anak Luka Berat
LECES - Tragisnya nasib Towilah Maisyaroh, 35. Warga Dusun Karangantar, Desa Clarak, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo itu, tewas tertabrak truk, sepulang menjemput anaknya sekolah. Dia tewas di lokasi kejadian dengan kepala pecah.
Kanit Laka Satlantas Polres Proboli...
Tidak ada komentar: