Protes Jalan Rusak Akibat Kendaraan Proyek SPAM Umbulan

PASURUAN - Pembangunun megaproyek Sistem Penyedia Air Minum (SPAM) Umbulan kembali menuai protes. Kali ini, protes dilayangkan oleh warga Desa Sidepan, Kecamatan Winongan, Kabupaten Pasuruan Kemarin (20/ 10) sekitar pukul 08.00, puluhan pemuda desa setempat melakukan aksi unjuk rasa di lokasi pembangunan proyek strategis nasional tersebut.
Aksi itu dilakukan lantaran mereka merasa tak mendapatkan sosialisasi yang maksimal. Sehingga, dam...
Tidak ada komentar: