Geger Mayat di Hutan Mangrove
BUGUL KIDUL - Warga Dusun Bitingan, Kelurahan Kepel, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan, dini hari kemarin digegerkan dengan penemuan sosok mayat. Mayat itu ditemukan di sela-sela akar hutan mangrove setempat.
Tak ditemukan identitas pada jenazah lelaki tersebut. Ciri-cirinya, usia sekitar 60 tahun, kulit sawo matang. Sebagian besar tubuh korban sudah tak bisa dikenali karena rusak. Diduga mayat laki-laki tersebut sudah sekitar 3-4 hari berada di lokasi penemuan.
Sarianto, 55, warga setempat yang sehari-hari bekerja sebagai pe...
Tidak ada komentar: