“Tuhan” Ogah Berganti Nama
LUMBANG- Heboh orang-orang bernama nyeleneh juga terjadi di Kabupaten Probolinggo. Nama Tuhan di Kecamatan Lumbang kian melengkapi pemilik nama tak lazim, seperti Tuhan di Banyuwangi, Nabi di Mataram, hingga Saiton di Palembang.
Jawa Pos Radar Bromo sempat menemui pria bernama Tuhan yang ada di Dusun Krajan, RT 5/RW 2, Desa Lambang Kuning, Kecamatan Lumbang. Rumahnya terbilang sederhana, khas rumah pedesaan. Halamannya di penuhi pasir dan batako yang baru dicetak dan sudah dikeringkan.
Kepada koran ini, Tuhan mengaku...
Tidak ada komentar: