Tabrak Bodi Bus, Tewas Seketika

PURWOREJO - Melajukan motor dengan kecepatan tinggi membuat Hadi Prayitno, 44, kurang awas. Dia pun menabrak bus pariwisata Nopol N 7563 UT, kemarin (25/12), sekitar pukul 03.00. Korban tewas seketika.

Mayat-korban-Hadi-Prayitno-di-TKP-setelah-menabrak-bodi-depan-bus-pariwisata

Peristiwa nahas itu terjadi di simpang empat Jalan Untung Suropati, Kelurahan Purutrejo, Kecamatan Purworejo, Kota Pasuruan. Saat itu  korban yang warga Desa Tambak Sari, Kecamatan Kraton, Kabupa...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.